Workshop Anti Korupsi FAN
- Dipublikasikan Pada : Kamis, 27 Oktober 2016
- Dibaca : 4264 Kali

Bogor - Inspektorat menggandeng Forum Anak Nasional untuk menanamkan nilai-nilai Anti Korupsi. Menurut Inspektur Dyah Elvina, perilaku anti korupsi perlu ditanamkan sejak dini. “Anak-anak terutama usia remaja, perlu diedukasi nilai-nilai anti korupsi. Dengan pendidikan anti korupsi sejak dini dapat mencegah lahirnya koruptor baru,” katanya, Selasa (25/10/2016).
Kegiatan ini melibatkan Forum Anak Nasional (FAN) dari Jakarta, Bekasi, Tangerang, Depok sampai FAN Kaltara. Widyaiswara dari KPK dan Pusdiklat Kemendikbud menjadi pusat perhatian Anak-anak FAN karena materi yang disampaikan sangat menarik.
Hal ini sejalan dengan program perlindungan anak oleh Kementerian PP dan PA. Melindungi anak tidak hanya secara fisik, namun juga dengan membekali mereka dengan pengetahuan yang bermanfaat bagi masa depannya.
Workshop Anti Korupsi FAN dilaksanakan di Hotel Salak Heritage Bogor pada tanggal 25-26 Oktober 2016 yang lalu. Diharapkan kegiatan serupa dapat digelar kembali untuk lebih menanamkan perilaku anti korupsi. Materi dapat didownload disini
Terbaru
Menteri Bintang Dorong Anak Dilibatkan dalam Musrenbang ( 37 )
Masyarakat dan Anak Bergerak Bersama Lindungi Anak Korban Terorisme ( 94 )
Wujudkan Nusa Tenggara Barat Lebih Ramah Perempuan dan Anak ( 46 )
Pranala Luar





Publikasi Lainya
Menteri Bintang Dorong Anak Dilibatkan dalam Musrenbang ( 37 )
Jakarta (18/04) – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) terus mendorong peningkatan partisipasi anak di dalam setiap proses pembangunan
Masyarakat dan Anak Bergerak Bersama Lindungi Anak Korban Terorisme ( 94 )
Sesuai Konvensi Hak Anak, setiap anak di Indonesia memiliki hak untuk bertumbuh dengan baik, didengarkan pendapat mereka dan memiliki hak…
Wujudkan Nusa Tenggara Barat Lebih Ramah Perempuan dan Anak ( 46 )
Sudah banyak praktik baik yang dilakukan oleh Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) terkait pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak.
Desa Sukadana adalah salah satu desa di Kecamatan Bayan, Kabupaten Lombok Utara, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) yang pada tahun…
Poligami Tak Sesuai Syariat Berpotensi Rugikan Perempuan ( 90 )
Jakarta (15/04) – Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Bintang Puspayoga mengatakan sebuah perkawinan bukan hanya mengenai kepentingan individu atau…